Menampilkan postingan dengan label relationship

Tepar Semua, Dirawat Suami yang Perhatian Banget

Assalamualaikum wr wb Beberapa hari yang lalu, kami tepar semua. Saat omicron melanda negeri kita, orang-orang pada mengeluh demam, nggreges, dan lai…

Mengapa Takut Menikah, Ini 7 Alasan Orang Takut Menikah

Assalamualaikum wr wb Menyambung tulisan saya sebelumnya, mengenai Apakah takut menikah itu wajar? Maka kali ini saya akan merangkum alasan orang-ora…

Apakah Takut Menikah Itu Wajar?

Assalamualaikum wr wb Saya pikir, enggak ada orang yang takut menikah. Di mata saya, orang-orang menginginkan menikah, bahkan segera. Ingin menjadi pasangan halal ala-ala selebgram yang selalu terl…

Kegiatan yang Bisa Dilakukan Bersama Pasangan Saat Pandemi

Assalamualaikum wr wb Virus corona belum usai-usai. Entah kapan berakhirnya. Semoga secepatnya. Sebab, kehadiran wabah corona ini berdampak banget …

Resolusi Tahun Baru Untuk Hubungan Masing-Masing

4 komentar
Assalamualaikum wr wb Alhamdulillah, bisa collabs lagi sama sobat bloger kesayangan, yaitu Mbak Rohmah dalam tajuk Bincang-Bincang RR alias B2R2, h…

Ngobrol Sama Ibu Terkait Perencanaan Pernikahan

2 komentar
Assalamualaikum wr wb Usia sudah memasuki 25 tahun. Si Mas, 28 tahun. Usia yang tepat untuk menikah. Dinilai siap untuk membina rumah tangga. Pe…

Jeda Untuk Kita

Assalamualaikum wr wb Terpikir sesuatu. Tentang kita di masa depan. Bagaimana bila diberi jeda? Memberi jeda, untuk memastikan. Rindu itu, ada atau tidak? Kamu itu, untuk saya atau tidak? Saya itu,…

Perlukah Baca Buku Tentang Pernikahan?

28 komentar
Assalamualaikum wr wb Kok judulnya enggak banget ya? Padahal jawabannya jelas perlu lah. Yang saya pahami, menikah itu bukan sekadar bahagia-baha…

Bertemu Camer Untuk Pertama Kali

2 komentar
Assalamualaikum wr wb Hohoo, judulnya cetar sekali. Tentang sesuatu yang dikhawatirkan saat bertemu calon mertua untuk pertama kali. Iya loh, belum apa-apa, saya sudah khawatir. Yang dikhawatirkan …

Menikah Muda, Beragam Pertanyaan dan Stereotipe

Assalammualaikum wr wb Menikah muda, selalu menjadi topik yang menarik untuk diperbincangkan. Selalu hangat dan mampu memancing perhatian banyak or…

Minta Nikah Sama Janda, Jadi Gimana?

17 komentar
Assalammualaikum wr wb Pekan lalu, saya dan Ibu berkunjung ke rumah Mbah Uti. Tentunya, di rumah Mbah Uti ada banyak saudara yang berkumpul, juga a…

LDR Jember - Tangerang Sama Adek

9 komentar
Assalammualaikum wr wb Tadi malam saya stres berat. Saya butuh refreshing, butuh ngobrol, butuh lihat hal yang baru selain atap kosan. Maka malam tadi, saya pergi ke rumah seorang kawan, saya memba…

Catatan Tentang Cerita Taqy dan Salma

8 komentar
Assalammualaikum wr wb Halo, apa kabar? Semoga teman-teman selalu sehat ya. Pastikan siapkan fisik yang fit untuk menikmati liburan akhir tahun yan…

Pertama Kali Menyaksikan Akad Nikah

3 komentar
Assalammualaikum wr wb Halo, apa kabar? Semoga teman-teman bahagia selalu yaa, seperti saya yang Inshaa Allah selalu bahagia 💃💃💃 Kemarin pagi, saya diundang oleh salah satu rekan baik saya di …