Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Di Ujung Galau

3 komentar
Assalammualaikum Membahas skripsi itu nggak ada habisnya ya, sampe pusing sendiri buat mikirin si skripsi. Sampai hari ini pun belum kelar perkara. Malah seperti di ujung galau. Kegalauan yang amat…

Menikmati Kampung Halaman Setiap Weekend

6 komentar
Assalammualaikum wr wb Apakah masih bisa disebut kampung halaman jika pulang dari tempat perantauan setiap weekend? Ah, ya tentulah, selama ada t…

Ngabdi Untuk Prodi

8 komentar
Assalammualaikum wr wb 😰😰 Badan masih meriang... kedinginan... ingus meler melulu... haduuuuh... efek kerja bakti kemarin. Sampai sekarang, tubuh masih belum sehat juga. Lalu teringat bahwa denga…

5 Harapan di 2017

9 komentar
Assalammualaikum wr wb 2017 merupakan tahun penuh harapan. Akan ada banyak pertimbangan yang harus ditimang-timang dan dipikirkan dengan baik dan menaklukkannya dengan mantap. Akan ada semangat bar…

3 Hal Histeris

8 komentar
Assalammualaikum wr wb Dalam hidup, tentu ada hal-hal yang mengejutkan atau membuat kita histeris. Tentunya hal itu berbeda-beda. Nah, bagaimana dengan saya? Apa sajakah 3 hal yang akan membuat say…

Kekasih yang Didambakan

2 komentar
Assalammualaikum wr wb Ada challange nih dari @KampusFiksi  yaitu tantangan menulis postingan selama 10 hari dengan tema yang telah ditentukan. Temanya diwujudkan dalam bentuk pertanyaan. Ini dia: …

Menemani Ibu Setiap Weekend

1 komentar
Assalammualaikum wr wb Saya senang sekali pada permulaan tahun ini, jarang ada kesibukan yang menerpa saya 💃💃. Mau bilang diri ini pengangguran tapi kok nggak nganggur juga sih, ada aja yang dike…

Kisah Foto Instagramku

4 komentar
Assalammualaikum wr wb A picture worth thousand words Sebuah gambar menceritakan lebih dari satu kata.Begitupun juga dengan foto-foto yang sengaja dipublikasikan di media sosial, salah satunya ad…

Debat Pilgub Jakarta

Posting Komentar
Assalammualaikum wr wb Jumat yang lalu, saya tahu bahwa akan ada siaran langsung debat pilgub DKI Jakarta. Tapi saat itu saya terlalu lelah sehingga memaksakan diri untuk tidur. Nah, kebetulan sabt…

Wes Kepengen Putu

1 komentar
Assalammualaikum wr wb Lucu sih, melihat salah satu kegiatan sore kemarin. Kami datang ke rumah Fatim, si bayi satu tahun yang rumahnya tak jauh dari kami. Senangnya, Fatim sudah mulai mengenal kam…

Para Pejuang Padat

Posting Komentar
Assalammualaikum wr wb Nggak mudah untuk mengambil keputusan bahwa saya akan menempuh semester pendek pada mata kuliah zat padat. Sebenarnya, SP (semester pendek) ini fungsinya untuk memperbaiki ni…

Kami Selalu Begini

Posting Komentar
Assalammualaikum wr wb Sore ini, saya merindukan Ibu, padahal baru pulang hari Minggu kemarin, pun hari Jumat ini bakalan pulang. Duuuh, anak mamaaah 😆😆 Ketika masa kecil saya, mereka kuyus-k…

Cara Membuat Konten Kreatif Untuk Blogmu

16 komentar
Assalammualaikum wr wb Menjadi seorang blogger bukanlah hal yang mudah. Dibutuhkan banyak amunisi, peralatan perang serta mental setangguh baj…

Fatim dan Kucing Depan Rumah

Posting Komentar
Assalammualaikum wr wb Seperti biasa, ketika pulang ke rumah, saya menyempatkan diri untuk bersepeda bersama adek di hari Minggu. Kemudian kami mampir ke rumah Fatim, keponakan kami yang baru berumu…

Jaga Toko Sambil Blogging

2 komentar
Assalammualaikum wr wb Minggu ini saya sedang di Lumajang, menikmati serunya beraktivitas di rumah. Rencananya ke Sidoarjo, tapi nggak jadi, soalnya adek ada tugas bikin video bareng teman-temannya…

Malming Bersama Fatim

4 komentar
Assalammualaikum wr wb Weekend ini saya sedang tidak ada agenda di Jember, maka dari itu saya pulang ke Lumajang. Agenda rutin jika pulang ke Lumajang adalah mampir ke rumah Fatim, si dedek bayi ya…

Mau Jilbab Afra yang Amira Dooong...

3 komentar
Assalammualaikum wr wb Memakai jilbab itu harus yang nyaman dan membuat kita semakin percaya diri. Selain itu, jilbab kece haruslah pas di muka. Bagi…

XI A4 #4 - Menjadikannya Seru

8 komentar
Assalammualaikum wr wb Menjadi bagian dari mereka itu menyenangkan. Saya justru sangat berterima kasih karena mereka sangat mudah diajak kerjasama. Apalagi ketika ujian mengajar, beeuuuuh, seru d…

XI A4 #3 - Berani Jujur?

3 komentar
Assalammualaikum wr wb. Setiap guru, pasti tentu tahu bagaimana siswa bersikap jujur atau curang ketika mengerjakan latihan soal maupun ulangan harian. Setiap guru tentu tahu, terlihat dengan jel…

XI A4 #2 - Berani Bermimpi

Posting Komentar
Assalammualaikum wr wb Ada salah satu hal yang sengaja saya buat menarik dan memorable untuk anak didik saya ketika saya menjalani masa KKMT (Kuliah Kerja Mengajar Terbimbing) di SMAN 2 Jember. Ap…

XI A4 #1 - Kelas Ini Pasti Seru

Posting Komentar
Assalammualaikum wr wb Menjalani KKMT selama 3 bulan di SMA 2 Jember merupakan kesempatan yang saya syukuri. Terlebih lagi ketika mendapat amanah untuk mengajar kelas XI A4, yaitu kelas yang sejak …

Resolusi 2017

Posting Komentar
Assalammualaikum wr wb Alhamdulillah, 2016 telah berlalu. Selama beberapa tahun terakhir, saya rasa bahwa 2016 merupakan tahun sulit saya. Ya, tahun sulit Karena saya diamanahi sebuah jabatan…